The solutions to face online at home
(enjoying learning)
Presiden jokowi memerintahkan kepada semua kepala daerah untuk membuat kebijakan proses belajar dari rumah bagi pelajar dan mahasiswa selama pandemi COVID-19 di Istana Bogor Jawa Barat dan di siarkan langsung melalui akun youtube resmi sekertariat presiden pada minggu 15/03/2020..( https://news.detik.com/berita/d-4939888/respons-covid-19-jokowi-pelajar-dan-mahasiswa-belajar-dari-rumah ). Kebijakan belajar dari rumah untuk mencegah penyebaran virus COVID-19 mewajibkan para siswa dan mahasiswa melakukan kegiatan secara online/ daring untuk menerima tugas dari guru maupun dosen. Semua dilakukan tanpa aktivitas tatap muka antara guru dengan siswa maupun mahasiswa dengan dosen.
Daring adalah metode pembelajaran yang menggunakan model interaktif berbasis internet dan learing menejement syistem (LMS) seperti menggunakan zoom, google meet dan lainnya. Berbeda dengan luring yaitu metode pembelajaran yang memerlukan tatap muka. Dari himbauan bapak presiden mengakibatkan banyaknya aktivitas yang di lakukan di rumah dan berpotensi menimbulkan kebosanan bagi siswa yang harus belajar di rumah. Siswa harus pandai dalam mensiasati aktivitas di rumah agar tidak membosankan.
Lalu … bagaimana cara agar pembalajaran daring dapat dilakukan secara efektif ??
Yuk ... ikuti beberapa tips dan trik berikut ...
Beberapa hal berikut ini bisa di lakukan agar kegiatan di rumah kamu tetap bisa menyenangkan disaat himbauan belajar dari rumah masih di perlakukan.
- Kelola waktu dengan baik
Atur waktu belajar kamu agar kamu tidak mengulur-ngulur waktu dalam mengerjakan tugas.
- Carilah tempat yang nyaman
Tempat yang nyaman bisa menjadikan belajar kamu tetap fokus lho…
- Siapkan perangkat yang di butuhkan
Persiapkan perangkat yang kamu butuhkan dan pastikan perangkat kamu terhubung dengan internet ya….agar kamu dapat mengakses pembelajaran daring dengan baik.
- Gunakanlah jaringan internet dengan hemat dan cermat
Belajar daring tentunya membuat kamu harus terhubung internet secara terus- menerus. Sebenarnya mengakses daring lebih efektif menggunakan jaringan internet yang bersekala besar (wifi). Bagi kamu yang mengakses menggunakan paket data tentunya harus pandai memilah dan memilih apa yang penting untuk kamu akses agar paket data kamu dapat bertahan lama dan tidak boros.
- Komunikasi dengan pengajar dan teman belajar
Meskipun kamu belajar dengan jarak jauh tidak menutup kemungkinan bahwa kamu harus tetap berkomunikasi dengan guru dan teman kamu agar mempermudah dalam kegiatan belajar dan mengajar.
- Berpola pikir sehat
Kamu harus berpola pikir sehat dengan cara meluangkan pikiran kamu untuk menghibur diri agar tidak merasa tertekan dengan tugas sekolah.
- Menjaga kesehatan tubuh
Hal ini penting banget buat kamu. Untuk menjaga kesehatan bisa dimulai dengan melakukan olahraga dan makan makanan yang bergizi agar imun kamu tetap terjaga.
- Menjaga kebersihan
Disaat-saat pandemi ini hal yang paling pokok adalah menjaga kebersihan diri maupun lingkungan, tidak lupa kamu juga harus membersihkan perangkat kamu secara berkala.
Okee ... itulah tips dan trik yang bisa kamu lakukan untuk tetap “supportive and smart” dalam mengerjakan tugas dan menjaga kesehatan agar imunitas kita tetap terjaga dengan baik dengan tetap dirumah saja.
Semoga bermanfaat ....
*Artikel ini ditulis oleh Muti’atussilvi Khumaida, siswi kelas XI IPS 4 MAN 1 Blitar.
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
WORKSHOP MC BAHASA JAWA SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN SISWA DALAM BIDANG PRANATACARA
Dewasa ini perhatian muda-mudi terhadap bidang bahasa mulai bergeser, khususnya dalam bidang Bahasa Jawa. Bukan karena Bahasa Jawa tidak diajarkan, bahkan peserta didik telah mempelajar
UPACARA VIRTUAL HARI AMAL BAKTI KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA KE-75
Hari Amal Bakti Kemenag merupakan sebuah peristiwa penting yang memiliki arti khusus bagi bangsa Indonesia yang menjunjung tinggi kaidah dan nilai-nilai kehidupan beragama. Hari Amal Ba
PANDEMI COVID-19 TIDAK MENYURUTKAN PRESTASI PESERTA DIDIK MAN 1 BLITAR
Selamat dan sukses kepada Ananda QOIS DHIYA’ULHAQ yang telah mendapatkan Juara I Lomba Fotografi Tingkat Nasional dengan tema “Stay at home during the Covid-19 Pandemic&rdqu
PERINGKAT PARAREL SEMESTER GANJIL
Alhamdulillahi rabbil ‘alamin, hari ini siswa siswi MAN 1 BLITAR telah selesai penerimaan raport semester 1, 3, dan 5 Tahun Ajaran 2020/2021. Selamat dan sukses kami ucapkan kepad
SOSIALISASI PROGRAM SEMESTER PENDEK
Mengapa Harus Semester Pendek???? Semester Pendek adalah program pembelajaran perbaikan yang diperuntukkan bagi peserta didik yang belum lulus sampai akhir semester setelah
RAPAT KOORDINASI SKS
Selasa, 08 Desember 2020 Tim SKS didampingi bapak kepala madrasah melaksanakan rapat koordinasi terkait Finalisasi Panduan Akademik dan pelaksanaan Semester Pendek untuk anak-anak yang
PEMBINAAN GTK MAN 1 BLITAR “Implementasi Merdeka Belajar di Tengah Masa Pandemi Untuk Mewujudkan Madrasah Hebat Bermartabat” Oleh Bapak Dr. H. Suwardi, M.Pd.
“Lakukan Inovasi Tiada Henti Untuk Mewujudkan Madrasah Hebat Bermartabat” Pagi ini, Sabtu 12 Desember 2020 untuk mewujudkan madrasah hebat MAN 1 BLITAR melalui implementasi
RIANG GEMBIRA, PANTANG PUTUS ASA ITULAH JIWA PRAMUKA
Satyaku kudharmakan, Dharmaku kubaktikan. Salam Pramuka! Alhamdulillahi rabbil ‘alamin, puji syukur kehadirat Allah SWT. yang telah memberikan nikmat yang banyak kepada kit
"Blitar Ayo Memilih !"
Halo dulur dulur pemilih pemula kabupaten Blitar, jangan lupa pada tanggal 9 Desember 2020 untuk datang ke TPS guna menggunakan hak pilih anda dalam pemilihan bupati dan wakil bupati ka
PELATIHAN PEMBUATAN BEST PRACTICE BAGI GURU MA
Dalam rangka meningkatkan mutu dan profesionalisme guru, pemerintah telah menerbitkan Peraturan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 16 Tahun 2009